Home / Bencana / Bungo

Senin, 10 Maret 2025 - 19:53 WIB

60 Rumah Terendam Banjir, Warga Gunakan Perahu Beraktivitas

Bungotv.co, Muaro Jambi – Akibat hujan dan luapan air Sungai Batanghari yang terus mengguyur sejumlah wilayah di Provinsi Jambi, membuat puluhan rumah warga di Muaro Jambi terendam banjir akibat luapan air Sungai Batanghari. Banjir akibat luapan air Sungai Batanghari ini merendam setidaknya ada 60 rumah warga di Desa Pematang Jering, Kecamatan Jambi Luaro Kota, Kabupaten Muaro Jambi. Dalam satu hari, debit ketinggian air terus meningkat, bahkan dalam satu hari mencapai 15 hingga 20 sentimeter.

Baco Jugo :   Bupati Bungo Apresiasi Kud Karya Mukti Pada Hari Koperasi Indonesia Ke 76 Tahun

Anggota BPD Pematang Jering, Heri Yanto, mengatakan, debit air sungai masih terus terjadi peningkatan. Belum ada tanda-tanda debit air akan surut, karena debit air Sungai Batanghari masih tinggi. Dari 60 rumah warga yang telah terendam banjir, mereka masih bertahan di rumah masing-masing untuk menjaga barang berharga. Bencana banjir yang merendam permukiman rumah warga ini sudah lebih dari satu pekan yang memutus akses jalan desa. Untuk beraktivitas, warga setempat kini menggunakan perahu.

Baco Jugo :   Dampak Musim Kemarau, Warga Harus Mencari Air Bersih ke Dalam Hutan

Penulis : Amrizal Fadli, Bungotv.

Share :

Baca Juga

Batanghari

Pasca Dilanda Banjir, Warga Kelurahan Pasar Baru Mulai Bersihkan Rumah

Bungo

TMMD ke-123 Kodim 0416/Bute, Danrem 042/Gapu Pimpin Langsung Upacara Penutupan TMMD ke-123 di Kabupaten Tebo

Bencana

Masalah Banjir, Masyarakat Dihimbau Waspadai Bahaya Kelistrikan Saat Banjir

Bungo

TMMD Ke-123 Tahun 2025, Tim Wasev TMMD Tinjau Program TMMD Kodim 0416/Bute

Bencana

Bencana Alam, Empat Kecamatan Terdampak Bencana Banjir Sepanjang Tahun 2024

Bencana

Dampak Banjir, 500 Hektar Lahan Sawah Gagal Panen

Bencana

Tinjau Banjir di Muaro Jambi, Gubernur Al Haris Serahkan Bantuan Sembako bagi Warga Terdampak Banjir

Batanghari

Kondisi Tinggi Muka Air Sungai Batanghari, Debit Air Sungai Alami Penyusutan dalam Empat Hari Terakhir