Home / Kota Jambi / Pemerintahan / Sosial

Kamis, 2 Januari 2025 - 16:25 WIB

Sambut Tahun Baru, Pemkot Hadirkan Artis Ibukota Element

Bungotv.co, Kota Jambi – Grup band yang tren di tahun 90-an, Element, hadir di Kota Jambi untuk menghibur warga yang telah memadati Tugu Keris Siginjai, Kota Baru Jambi, dengan berbagai lagu hits-nya. Grup band yang digawangi Ferdy Tahier, Lucky Widja, Didi Riyadi, Fajar Putra Jaya Maringka, Arya Adhi Prasetyo, Irwan Aditya Pratama, dan Muhammad Gibran Aziz sukses menghibur ribuan warga Kota Jambi di malam pergantian tahun.

Baco Jugo :   Hari Anak Nasional ke-40 Tahun 2024: Bupati Bungo Hadiri Peringatan HAN di Pemukiman Kat Suku Anak Dalam

Sementara itu, Penjabat Walikota Jambi Sri Purwaningsih di depan ribuan warga Kota Jambi menyampaikan doa terbaik untuk Kota Jambi dan berharap pada tahun 2025 Kota Jambi akan semakin maju.

Baco Jugo :   Perpanjangan Jabatan Kades, Bupati Lantik Perpanjangan Masa Jabatan Puluhan Kades dan BPD

Dalam malam perayaan tahun baru 2025 kali ini, juga diberikan penghargaan kepada OPD berkinerja baik di tahun 2024, yakni Dinas PUPR, DLH, Dinas Kesehatan, Dinas Damkartan, dan Satpol PP Kota Jambi.

Penulis : Reza Fender Rizky, Bungotv.

Share :

Baca Juga

Pemerintahan

Rapat Pleno Penetapan Bupati Terpilih, PJ Bupati Bahri Hadiri Rapat Pleno Penetapan Bupati dan Wabup Terpilih

Batanghari

Kabar Penghentian Bansos Beras, Belum Terima Instruksi Resmi Soal Penghentian Bansos Beras

Ekonomi

Cuaca Ekstrem, Hasil Tangkapan Nelayan Berkurang

Kota Jambi

Siswa Gagal SNBP, Sekolah Lalai, Ratusan Siswa Gagal Mengikuti SNBP

Muaro Jambi

Rapat Paripurna DPRD, Sekda Budhi Hadiri Paripurna Penyampaian Hasil Reses Dewan

Muaro Jambi

Pilkada Serentak 2024, KPU Tetapkan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih Muaro Jambi

Sosial

Diduga Ada yang Meledak, 3 Unit Rumah Hangus Diamuk Si Jago Merah

Bungo

PKL Liar Menjamur, Taman Hingga Bahu Jalan Jadi Tempat Berdagang