Home / Bencana / Bungo

Kamis, 24 Oktober 2024 - 18:28 WIB

Data Kebakaran di Bungo, Januari-Oktober Terjadi 52 Kali Kebakaran, Kecamatan Rimbo Tengah Tertinggi

Bungotv.co, Muara Bungo – Peristiwa kebakaran di Kabupaten Bungo cukup tinggi, dengan data dari Januari hingga Oktober 2024 mencatat 52 kejadian. Kebakaran rumah atau bangunan masih mendominasi, terutama di Kecamatan Rimbo Tengah. Rincian kejadian kebakaran meliputi 21 kali kebakaran rumah, 23 kali kebakaran lahan, dan 8 kali kebakaran kendaraan serta gardu listrik.

Baco Jugo :   Berantas Narkoba, Berhasil Diringkus, 2 Kg Ganja Siap Edar Diamankan Dari 5 Komplotan

Perlu diketahui bahwa dari musibah kebakaran yang terjadi pada tahun 2024 ini, terdapat penurunan dibandingkan tahun sebelumnya, yang mencatat 168 kali kebakaran. Kasat Pol PP & Damkar Kabupaten Bungo, Drs. Khaidir Yusuf, melalui Kabid Damkar Safrialdi Jas, S.Sos, mengimbau masyarakat untuk selalu waspada terhadap ancaman kebakaran dan menyiapkan alat pemadam api ringan di tempat usaha atau tempat tinggal.

Baco Jugo :   Kasus Mayat Tanpa Kepala, Terduga Pelaku Ternyata Masih Satu Desa Dengan Korban

Dari data tersebut, kebakaran paling banyak terjadi di Kecamatan Rimbo Tengah, diikuti oleh Kecamatan Bathin III dan Kecamatan Muko-Muko Bathin VII.

Penulis : Ismail Marzuk, Bungotv.

Share :

Baca Juga

Batanghari

Pasca Dilanda Banjir, Warga Kelurahan Pasar Baru Mulai Bersihkan Rumah

Bungo

TMMD ke-123 Kodim 0416/Bute, Danrem 042/Gapu Pimpin Langsung Upacara Penutupan TMMD ke-123 di Kabupaten Tebo

Bencana

Masalah Banjir, Masyarakat Dihimbau Waspadai Bahaya Kelistrikan Saat Banjir

Bungo

TMMD Ke-123 Tahun 2025, Tim Wasev TMMD Tinjau Program TMMD Kodim 0416/Bute

Bencana

Bencana Alam, Empat Kecamatan Terdampak Bencana Banjir Sepanjang Tahun 2024

Bencana

Dampak Banjir, 500 Hektar Lahan Sawah Gagal Panen

Bencana

Tinjau Banjir di Muaro Jambi, Gubernur Al Haris Serahkan Bantuan Sembako bagi Warga Terdampak Banjir

Batanghari

Kondisi Tinggi Muka Air Sungai Batanghari, Debit Air Sungai Alami Penyusutan dalam Empat Hari Terakhir