Home / Politik / Tebo

Kamis, 29 Agustus 2024 - 18:51 WIB

Pilkada Serentak 2024: Ratusan Personel Gabungan Amankan Pendaftaran di KPU Tebo

Ratusan Personel Gabungan Amankan Pendaftaran di KPU Tebo.

Ratusan Personel Gabungan Amankan Pendaftaran di KPU Tebo.

Bungotv.co, Tebo – Rabu, 28 Agustus 2024, dua pasangan calon bupati dan wakil bupati Kabupaten Tebo mendaftar ke KPU Kabupaten Tebo dan mendapatkan pengamanan dari ratusan personel gabungan, termasuk dari TNI, Polri, Satpol PP, Damkar, serta Dinas Perhubungan Kabupaten Tebo.

Baco Jugo :   Pemkab Batanghari Kembali Lelang Jabatan Di Lima Opd

Pengamanan difokuskan di beberapa titik, seperti di tempat deklarasi masing-masing paslon, di rumah paslon, serta di lokasi pendaftaran di KPU Kabupaten Tebo.

Kabag Ops Polres Tebo, Kompol Dastu Gustiawan.

Kabag Ops Polres Tebo, Kompol Dastu Gustiawan, menyatakan bahwa semua rangkaian kegiatan berjalan aman dan tertib, serta situasi secara umum kondusif.

Baco Jugo :   Pilkada Muaro Jambi, KPU Tetapkan Batas Maksimal Dana Kampanye Pasangan Calon

Dalam upaya mengantisipasi kejadian selama pendaftaran, Polres Tebo juga menerjunkan water cannon dan mobil Damkar di KPU Kabupaten Tebo.

Penulis : Muflih HS, Bungo TV.

Share :

Baca Juga

Bungo

Saldi Isra Tegaskan Mahkamah Lindungi Hak Pilih Pemilih yang Memenuhi Syarat

Hukum

Penyegelan Club Malam: Tak Punya Izin Operasional, Satpol PP Kota Jambi Segel Helen’s Play Mart

Pemerintahan

Kisruh PPPK Berstatus R2 dan R3, Ratusan Tenaga Honorer Datangi Kantor DPRD Tebo

Netizen

Kemunculan Binatang Buas, Warga Muara Sekalo Resah dengan Kemunculan Si Raja Hutan

Bungo

Hut ke-17 Partai Gerindra, Gerindra Bungo Gelar Tasyakuran, Potong Tumpeng, dan Santuni Anak Yatim

Muaro Jambi

Penetapan Bupati Terpilih, BBS – JUN Ajak Semua Elemen Bangun Muaro Jambi

Politik

MK Tolak Gugatan Pemohon, KPU Tetapkan Alfin Bakar – Azhar Hamzah Walikota Sungai Penuh Terpilih

Muaro Jambi

MK Tolak Gugatan 02, Pasangan BBS – Jun Pimpin Muaro Jambi