Home / Jambi / Pendidikan

Kamis, 22 Agustus 2024 - 18:05 WIB

Kapan Pengumuman Kelulusan Beasiswa Dumisake 2024? Ini Penjelasan Pemprov Jambi

Bungotv,co, Jambi – Pengumuman kelulusan Beasiswa Dumisake Jambi tahun 2024 masih belum jelas, padahal seharusnya sudah dilakukan pada 27 Juni 2024. Banyak masyarakat yang menunggu kepastian mengenai pengumuman kelulusan beasiswa S1 dan S3 ini.

Menanggapi hal tersebut, Kepala Bagian Pelayanan Dasar Biro Kesra Provinsi Jambi, Watni, menjelaskan bahwa pengumuman kelulusan masih dalam proses verifikasi. Pemprov Jambi sedang melakukan pengecekan terhadap daftar penerima beasiswa untuk memastikan bahwa tidak ada penerima yang juga mendapatkan bantuan beasiswa lainnya atau sudah menyelesaikan studi mereka.

Baco Jugo :   Pelantikan Al Haris Sebagai Gubernur Jambi oleh Presiden Prabowo pada 6 Februari 2025

“Proses verifikasi ini penting untuk memastikan data yang tepat sebelum pengumuman. Jika ada ketidaksesuaian, revisi setelah pengumuman akan menjadi sangat sulit,” kata Watni. Ia menambahkan bahwa pengumuman kelulusan kemungkinan akan dilakukan dalam waktu satu minggu ke depan, setelah data dari beberapa kampus diterima dan diverifikasi.

Baco Jugo :   Program KKN dan Magang, UMMUBA Lepas 466 Mahasiswa KKN dan Magang Tahun 2024

Watni juga mengonfirmasi bahwa realisasi keuangan beasiswa tetap akan sesuai jadwal, yaitu pada awal September.

Jambi, Tim Redaksi, Bungo TV.

Share :

Baca Juga

Jambi

Pengurusakan Rumah Pribadi Gubernur, Seorang Pria Diduga ODGJ Pecahkan Kaca Rumah Pribadi Gubernur Jambi

Jambi

Makan Bergizi Gratis, Kota Jambi dan Muaro Jambi Jadi Titik Lokasi Peluncuran MBG 17 Februari 2025

Jambi

Dana Transfer Daerah Provinsi Jambi Rp. 95,5 Miliar Ditiadakan

Jambi

Musda PPAD, Sekda Sudirman Hadiri Musda PPAD Provinsi Jambi 2025

Hukum

Penyegelan Club Malam: Tak Punya Izin Operasional, Satpol PP Kota Jambi Segel Helen’s Play Mart

Bungo

Polemik PDSS SNBP, Viral di Medsos, Kepala SMAN 1 Bungo ‘Memelas’ ke Kemendikti

Jambi

Pelantikan Anggota FPK, Wagub Sani Lantik Anggota Forum Pembaruan Kebangsaan

Jambi

Arah Pembangunan Jambi, 5 Prioritas Pembangunan Jambi Tahun 2025