Home / Batanghari / Kesehatan / Pemerintahan / Sosial

Sabtu, 11 Januari 2025 - 17:55 WIB

Program Makan Bergizi Gratis, 41.505 Sekolah Masuk Data Penerima Program MBG

Bungotv.co, Batanghari – Terkait Program Makan Bergizi Gratis (MBG) dari Presiden Prabowo Subianto, saat ini Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Batanghari telah menyiapkan data sekolah-sekolah yang akan menerima program tersebut. Namun, pihaknya masih menunggu petunjuk teknis lanjutan.

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Batanghari, melalui Sekretaris Dinas, Naswin, mengatakan bahwa pihaknya sudah siap mendukung penuh program Presiden tersebut. Dari hasil pendataan yang dilakukan, sekolah yang menerima program ini berjumlah 41.505 sekolah yang terdiri dari SD dan SMP yang ada di Batanghari, bahkan hingga tingkat desa.

Baco Jugo :   Dalam Kurun Waktu 2 Bulan, 170 Situs Judi Online Diblokir Subdit Cyber Polda Jambi

Naswin menambahkan, terkait pelaksanaannya, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Batanghari belum mengetahui pasti bagaimana cara pelaksanaannya. Namun, berdasarkan informasi sementara, pihaknya akan bekerja sama dengan Dandim terkait pelaksanaan di lapangan nantinya.

Baco Jugo :   Gemakato Geruduk Kantor Kejari Tebo, Ini Tuntutannya...!!!

Penulis : Agustian, Bungotv.

Share :

Baca Juga

Muaro Jambi

Emak-Emak Bakar Warung Remang-Remang, Warga Geram, Belasan Tahun Warung Diduga Jadi Tempat Prostitusi

Sosial

PKS Gasindo PT Tebo Indah Disegel, Masalah IPAL dan B3, Operasi PKS Gasindo PTI Disegel Sementara

Muaro Jambi

Emak-Emak Bakar Warung Remang-Remang, Diduga Menjadi Tempat Prostitusi dan Hiburan Malam

Batanghari

Jelang Ramadhan, Ketersediaan Hewan Ternak Dipastikan Aman

Batanghari

Pantauan Harga Jelang Ramadhan, Harga Bahan Kebutuhan Pokok Masih Relatif Stabil

Jambi

Peresmian Balai Diklat Adhyaksa Jambi, Gubernur Jambi Al Haris Hadiri Peresmian Gedung Balai Diklat Adhyaksa

Sosial

Program Ketahanan Pangan, Kapolres dan Tim Asistensi Gugus Tugas Launching Ketahanan Pangan

Batanghari

Makan Bergizi Gratis, Anggota DPRD Harapkan Pelaksanaan MBG Tepat Sasaran