Home / Jambi / Pemerintahan / Politik

Kamis, 20 Juni 2024 - 14:00 WIB

KPU RI Jadwalkan Pemilihan Suara Ulang di Batanghari Pada 29 Juni 2024

KPU RI Jadwalkan Pemilihan Suara Ulang di Batanghari Pada 29 Juni 2024-Pirdana Atrio-JambiTV

KPU RI Jadwalkan Pemilihan Suara Ulang di Batanghari Pada 29 Juni 2024-Pirdana Atrio-JambiTV

Bungotv.co, Jambi – Berdasarkan keputusan KPU RI, jadwal pelaksanaan pemungutan suara ulang (PSU) pemilu di dua TPS Desa Kembang Seri Kecamatan Maro Sebo Ulu Kabupaten Batanghari, ditetapkan pada 29 Juni 2024PSU ini dilaksanakan secara serentak se-Indonesia.

Ketua KPU Kabupaten Batanghari Ahmad Halim mengatakan, pasca penetapan jadwal PSU di TPS 02 dan 04 Desa Kembang Seri, pihaknya saat ini tengah mematangkan berbagai persiapan. Diantaranya terkait kesiapan petugas, teknis pelaksanaan PSU. Sebab sesuai kebijakan KPU RI, komisioner KPU Kabupaten Batanghari ditugaskan untuk mengambil alih tugas panitia pemilihan kecamatan (PPK) dan panitia pemungutan suara (PPS).

Baco Jugo :   Hari Pertama Sekolah,  PJ Walikota Jambi Kunjungi SDN 212 Kota Jambi

“Sesuai dengan keputusan KPU nomor 768 tahun 2024, tentang tahapan dan jadwal pemungutan suara ulang itu akan dilaksanakan tanggal 29 bulan ini. Artinya hari Sabtu nanti kita akan melakukan PSU di Desa Kembang Seri. Sesuai dengan surat keputusan KPU RI bahwa PPK dan PPS itu diambil oleh kami kabupaten,” jelas Ahmad.

Baco Jugo :   Menuju Pilkada 2024, KPU Temukan 12 Surat Suara Rusak Pasca Sortir Lipat

Disamping itu, pengamanan terhadap logistik dan juga saat pelaksanaan PSU juga akan dimaksimalkan oleh pihak KPU Kabupaten Batanghari. Pihak KPU nantinya akan melakukan koordinasi dan meminta bantuan pihak yang berwenang. Seperti kepolisian maupun pihak pemerintah daerah setempat.

Sumber : Jambitv.disway.id

Share :

Baca Juga

Hukum

Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Realisasi Pemutihan Pajak Kendaraan Capai Rp 110 Miliar

Jambi

Program Makan Bergizi Gratis, Ketua DPRD Sepakat MBG Sekolah Non-Favorit Diutamakan

Bungo

Hut ke-17 Partai Gerindra, Gerindra Bungo Gelar Tasyakuran, Potong Tumpeng, dan Santuni Anak Yatim

Pemerintahan

Rapat Pleno Penetapan Bupati Terpilih, PJ Bupati Bahri Hadiri Rapat Pleno Penetapan Bupati dan Wabup Terpilih

Ekonomi

Produksi Padi Sawah 2025, Jambi Targetkan Produksi Padi Sawah 201.000 TON Pada 2025

Muaro Jambi

Penetapan Bupati Terpilih, BBS – JUN Ajak Semua Elemen Bangun Muaro Jambi

Batanghari

Kabar Penghentian Bansos Beras, Belum Terima Instruksi Resmi Soal Penghentian Bansos Beras

Ekonomi

Kelangkaan Gas Elpiji, Gubernur Jambi Paparkan Hasil Temuan di Lapangan