Home / Muaro Jambi / Sosial / Uncategorized

Senin, 10 Juni 2024 - 10:33 WIB

Ibadah Haji 2024, Usia JCH Termuda 24 Tahun, Tertua 85 Tahun

Bungotv.co, Muaro Jambi – Mengantikan sosok sang ayah yang sudah meninggal dunia, amin Subarman menjadi calon jamaah haji termuda di kabupaten Muaro Jambi pada keberangkatan haji tahun 2024. Amin Subarman sendiri tinggal di kabupaten Batanghari,  yang mengantikan sang ayah yang sudah meninggal dunia beberapa tahun silam. Dirinya akan berangkat haji bersama ibundanya, pada pelaksanan ibadah haji tahun ini. Selain Amin Subarman yang menjadi jamaah usia termuda, juga ada pasangan suami istri jamaah haji yang berusia diatas 85 tahun yang akan berangkat. Dengan kondisi keduanya saat ini masih sehat, dan berangkat bersama.

Baco Jugo :   Hari Guru Nasional dan Hut Korpri, PJ Bupati Najmi Hadiri Peringatan Hari Guru Nasional di Bahar

Amin Subarman menyebut, jika dirinya sangat bersyukur atas nikmat yang diberikan oleh Allah. Dimana diusia masih 24 tahun sudah berangkat haji. Tak ada persiapan khusus baginya, dirinya hanya mengikuti manasik haji seperti layaknya jemaah lainnya. Dirinya termasuk ke dalam 199 jamaah yang akan berangkat. Dirinya juga mohon doa masyarakat Jambi agar semua jemaah haji bisa berangkat hingga pulang dengan selamat dan bisa menjalankan ibadah haji dengan khusyuk dan mendapatkan predikat haji mabrur dan mabrurah.

Baco Jugo :   Semarak Kemerdekaan ke-79 RI: Masyarakat RT 13 RW 04 Pasir Putih Adakan Lomba Tradisional

Muaro Jambi . Amrizal Fadli, Bungo TV

Share :

Baca Juga

Jambi

Pengurusakan Rumah Pribadi Gubernur, Seorang Pria Diduga ODGJ Pecahkan Kaca Rumah Pribadi Gubernur Jambi

Batanghari

Kartu Identitas Anak, 34.122 Anak di Batanghari Belum Memiliki KIA

Muaro Jambi

PT.BSU Portal Akses Jalan, Ratusan Warga Lakukan Aksi Protes

Kesehatan

Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Program Check Up Gratis Masih Belum Dimanfaatkan Masyarakat

Bencana

Masalah Lingkungan, Warga Keluhkan Sistem Pembuangan Limbah ke Selokan

Sosial

Kenakalan Remaja: Satreskrim Polres Tanjab Timur Gagalkan Aksi Tawuran

Bencana

Penyebab Banjir: Faktor Sampah Menjadi Penyebab Terjadinya Banjir

Muaro Jambi

Honorer Dihapus 2025? PJ Bupati Minta Tak Usah Panik soal Isu Penghapusan Honorer