Home / Batanghari

Jumat, 4 Agustus 2023 - 16:38 WIB

Terdapat Dua Kecamatan Masuk Kategori

Bungotv.co, Batanghari –  Upaya Pemerataan Pembangunan Saat Ini Masih Di Maksimalkan Oleh Pemerintah Kabupaten Batanghari, Salah Satunya Dengan Menekan Kawasan Kumuh Di Daerah Tersebut, Dikarenakan Hasil Pendataan Yang Dilakukan Pemerintah Masih Terdapat Dua Wilayah Kecamatan Yang Memiliki Kawasan Kumuh,  Yaitu Di Kecamatan Muara Bulian Dan Muara Tembesi.

Baco Jugo :   Penyerahan Sertifikat Tanah, Bupati Serahkan 58 Sertifikat Tanah Pada Warga Desa Pematang Lima Suku

Kepala Dinas Perumahan Dan Pemukiman Batanghari Abdul Shomad Mengatakan,  Sejauh Ini Pihaknya Baru Dapat Melakukan Penanganan Terhadap Kawasan Kumuh Yang Ada Di Muara Bulian,  Dengan Merelokasi 30 Kepala Keluarga Ke Kawasan Lebih Baik Atau Bebas Kumuh.  Meski Demikian,  Disadari Upaya Itu Belum Berjalan Maksimal, Dan Direncanakan Kedepan Pemerintah Akan Mengusulkan Bantuan Melalui Program Kotaku Maupun Dana Alokasi Khusus Kepada Pemerintah Pusat,  Untuk Menekan Kawasan Kumuh.

Baco Jugo :   Dampak Musim Kemarau: Banyak Sumur Kering, Kebutuhan Air Bersih Meningkat

Berdasarkan Pendataan Yang Dilakukan Pemerintah Daerah Setempat,  Kawasan Kumuh Di Batanghari Mayoritas Berada Di Pinggir Sungai Batanghari,  Dengan Kondisi Kebersihan Lingkungannya Yang Kurang Baik.

Share :

Baca Juga

Batanghari

Berantas Narkotika, Polisi Berhasil Ungkap 8 Kasus Narkoba dengan 14 Tersangka

Batanghari

Usia Pensiun ASN, 192 ASN di Batanghari Memasuki Batas Usia Pensiun

Batanghari

Kartu Identitas Anak, 34.122 Anak di Batanghari Belum Memiliki KIA

Batanghari

Alokasi Dana Desa, 20 Persen Dana Desa Wajib Digunakan Untuk Ketahanan Pangan

Batanghari

Nekat Melintasi Pusat Kota, Sejumlah Truk Angkutan Barang Ditindak Petugas

Batanghari

Desa Budaya, 3 Desa di Batanghari Diusulkan Sebagai Desa Budaya

Batanghari

Cek Kesehatan Gratis, Seluruh Puskesmas di Batanghari Mulai Buka Pelayanan

Batanghari

Ratusan Koperasi di Batanghari Tidak Aktif