Home / Batanghari / Pemerintahan / Pendidikan

Kamis, 19 Desember 2024 - 17:58 WIB

Jadwal Libur Sekolah, Libur Semester Berlangsung Selama Dua Pekan

Bungotv.co, Batanghari – Masa pembelajaran semester ganjil Tahun Ajaran 2024/2025 telah berakhir, yang berarti para siswa akan memasuki musim libur. Terkait hal ini, Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Batanghari telah resmi mengeluarkan jadwal libur sekolah, yang berlangsung mulai 19 Desember 2024 hingga 2 Januari 2025.

Baco Jugo :   Mahasiswa Tanyakan Pergantian PJ Bupati, Dewan Sarolangun Terima Unjuk Rasa Aktivis PMII

Kepala Bidang Pendidikan Dasar Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Batanghari, Adi Saputra, mengatakan bahwa libur sekolah tersebut berlangsung selama dua minggu. Momen liburan semester ganjil ini bersamaan dengan libur Natal dan Tahun Baru, sehingga pihak sekolah diminta untuk menghimbau seluruh wali murid agar anak-anak tetap masuk sekolah sesuai dengan jadwal yang telah ditetapkan.

Baco Jugo :   Sidang Tahunan MPR-RI HUT ke-79 RI, Pj Bupati Sarolangun Bachril Bakri Dengarkan Pidato Kenegaraan Presiden RI

Adi menambahkan, selama masa libur sekolah, para orang tua diharapkan aktif dalam mengawasi anak-anaknya, salah satunya dengan tetap memberikan waktu belajar secara mandiri kepada setiap anak.

Penulis : Agustian, BungoTv.

Share :

Baca Juga

Batanghari

Jelang Ramadhan, Ketersediaan Hewan Ternak Dipastikan Aman

Batanghari

Pantauan Harga Jelang Ramadhan, Harga Bahan Kebutuhan Pokok Masih Relatif Stabil

Jambi

Peresmian Balai Diklat Adhyaksa Jambi, Gubernur Jambi Al Haris Hadiri Peresmian Gedung Balai Diklat Adhyaksa

Batanghari

Makan Bergizi Gratis, Anggota DPRD Harapkan Pelaksanaan MBG Tepat Sasaran

Merangin

Jelang Pelantikan Bupati, PJ Bupati Merangin Jangcik Mohza Pamit

Muaro Jambi

Makan Bergizi Gratis, PJ Bupati Pantau Pelaksanaan Hari Pertama Program MBG

Kota Jambi

Makan Bergizi Gratis, Launching Makan Bergizi Gratis di Kota Jambi Sukses

Batanghari

Sumur Tambang Minyak Ilegal, Tambang Minyak Ilegal Meledak, 7 Orang Pekerja Terbakar