Home / Jambi / Kesehatan

Senin, 2 September 2024 - 19:24 WIB

Waspada! Banyak Anak Muda Jambi Tergiur Obat Hexymer dan Tramadol via Medsos, BPOM Temukan 35 Kasus

Bungotv.co, Jambi – BPOM Jambi mengungkapkan kekhawatiran serius mengenai penjualan obat terlarang Hexymer dan Tramadol melalui media sosial. Temuan ini menunjukkan bahwa banyak anak muda di Jambi terjerat dalam masalah kecanduan obat yang dapat merusak kesehatan mental.

Menurut Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), dua jenis obat tersebut termasuk dalam golongan Obat Obat Tertentu (OOT). Dari 35 kasus yang ditemukan, mayoritas melibatkan remaja dan pekerja keras yang membeli obat tersebut melalui platform seperti Facebook dan Instagram, yang kemudian dilanjutkan via WhatsApp.

Baco Jugo :   Remaja Pendaki Gunung Kerinci yang Alami Hipotermia Ditemukan Selamat

Kepala Balai POM Jambi, Veramika Ginting, menjelaskan bahwa pembelian obat terlarang ini dilakukan secara online dan dikemas dengan rapi. “Modus pengiriman sangat canggih, menggunakan kemasan kosmetik dengan nama berbeda-beda. Pembeli biasanya dari Jawa, sementara di Jambi berfungsi sebagai distribusi,” ujar Veramika.

Baco Jugo :   Dinkes Jambi Keluarkan SE Pemberhentian SKTM, Gubernur Al Haris Berikan Penjelasan

BPOM juga menegaskan bahwa membeli obat terlarang melebihi dosis dapat dikenakan sanksi pidana. Pengawasan dan tindakan tegas akan terus dilakukan untuk memerangi peredaran obat-obatan terlarang ini.

Sumber : jambitv.disway.id

Share :

Baca Juga

Bungo

Penilaian Kabupaten Layak Anak Tahun 2025, Tampilkan Seluruh Program, Kabupaten Bungo Optimis Raih Predikat KLA

Jambi

RDP Bersama Komisi II DPR RI, Gubernur Al Haris Soroti Minimnya Kewenangan Daerah dalam Sektor Minerba

Jambi

Pengukuhan Adat, Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Resmi Menjadi Pemangku Adat

Jambi

Jambi Rasa Bangkok, Roadshow Kuliner Viral Indonesia Hadir di Jambi

Jambi

Sidang Paripurna DPRD Kota Jambi Bahas Rekomendasi LKPJ Wali Kota 2024

Jambi

Gelar Tabligh Akbar dan Halal Bihalal, Gubernur Al Haris: Bekerjalah dengan Ikhlas

Kesehatan

Kualitas Udara di Jambi Masih Aman Meski Cuaca Panas

Jambi

Pelantikan TP-PKK dan Penguatan Posyandu, Gubernur Al Haris: Pemerintah Utamakan Kesejahteraan Rakyat