Home / Jambi / Pemerintahan

Senin, 22 Juli 2024 - 17:35 WIB

TOP GPR Figure Award 2024, Al Haris Terima Penghargaan TOP GPR Figure Award 2024

TOP GPR Figure Award 2024

TOP GPR Figure Award 2024

Bungotv.co, Jambi – Penyerahan sertifikat penghargaan dipimpin langsung oleh pendiri GPR institute Prof. Widodo Muktiyo yang juga stafsus menkominfo dan dewan penasihat LKBN antara di kantor badan penghubung pemerintah provinsi Jambi Jakarta Pusat Jumat.

Baco Jugo :   Antisipasi Bencana Karhutla, Polres Tanjab Barat Gelar Pengecekan Perlengkapan dan Personil

Usai menerima sertifikat penghargaan Al Haris menyampaikan rasa terima kasihnya kepada GPR institute yang langsung hadir menyerahkan sertifikat kepada dirinya.

Al Haris mengatakan, sebagai kepala daerah di provinsi Jambi tentunya banyak tantangan yang dia rasakan sehingga dirinya berhasil membangun komunikasi publik yang baik dan menjadikan awak media sebagai sahabat dalam mendukung memberikan informasi yang membangun kepada masyarakat.

Baco Jugo :   Operasi Patuh 2024: Satlantas Telah Laksanakan Kegiatan di Masing-Masing Satgas

Jakarta, Tim Redaksi, Bungo Tv.

Share :

Baca Juga

Merangin

Jelang Pelantikan Bupati, PJ Bupati Merangin Jangcik Mohza Pamit

Muaro Jambi

Makan Bergizi Gratis, PJ Bupati Pantau Pelaksanaan Hari Pertama Program MBG

Kota Jambi

Pelaksanaan MBG Kota Jambi, PJ Walikota Jambi Melihat Langsung Pelaksanaan MBG

Jambi

Launching Pembangunan RS Adhyaksa, Gubernur Jambi Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan RSA

Jambi

Launching MBG Provinsi Jambi, Gubernur Jambi Al Haris Tinjau Pelaksanaan MBG di Sekolah

Kota Jambi

Seleksi Tahap Dua PPPK 2025, Jumlah Pelamar Seleksi Tahap Kedua Sebanyak 3.088 Orang

Batanghari

Usia Pensiun ASN, 192 ASN di Batanghari Memasuki Batas Usia Pensiun

Jambi

Pengurusakan Rumah Pribadi Gubernur, Seorang Pria Diduga ODGJ Pecahkan Kaca Rumah Pribadi Gubernur Jambi