Home / Jambi / Pendidikan / Sosial

Selasa, 14 Mei 2024 - 21:21 WIB

Silaturahmi Mahasiswa Bahasa Arab, Wagub Abdullah Sani Membuka Simba ke 11 Se-Sumatera

Bungotv.co, Jambi = Bertempat di balairung UNJA pada senin siang 13 mei 2024, wakil gubernur Jambi, Abdullah Sani,  membuka secara resmi kegiatan silaturahmi mahasiswa bahasa arab SIMBA ke XI se-Sumatera tahun 2024.

Wagub mengatakan kegiatan ini tidak hanya menjadi ajang silaturahmi tetapi juga sebagai wadah untuk unjuk prestasi dan penguatan kapasitas mahasiswa, karena menghadirkan sejumlah kegiatan akademik dan perlombaan peningkatan sumber daya manusia. Seperti seminar nasional, internasional, lomba pidato, debat, ghina arabi, insyak arabi, mqk, kaligrafi, tahfizul quran, hingga taqdimul qishas.

Melalui berbagai kegiatan ini, wagub berharap para mahasiswa juga dapat saling berdiskusi tentang tantangan di era globalisasi, agar menjadi garda terdepan dalam memajukan bangsa terutama dalam hubungan dengan negara timur tengah.

Share :

Baca Juga

Jambi

Volume Sampah Pasca Lebaran Meningkat, DLH Provinsi Jambi Pastikan Pengelolaan Tetap Terkendali

Sosial

Stop Judi Online, Polres Tanjab Barat Minta Masyarakat Aktif Melapor

Jambi

TP-PKK dan Tim Posyandu Resmi Dilantik, Hesnidar Haris: Fokus Tingkatkan Kesejahteraan

Muaro Jambi

Stop Judi Online, Bupati BBS Tegaskan Akan Tindak ASN yang Terlibat

Jambi

MoU Kemenkumham dan Perguruan Tinggi, Wagub Dukung Pengembangan Kekayaan Intelektual

Bungo

Peringati Hari Kartini, TP PKK Bungo Gelar Halal Bi Halal dan Lepas Ketua

Bungo

Misteri Hilangnya Andrias, Ditemukan Tewas Mengapung di Sungai Jujuhan

Jambi

Kebakaran Gudang Oli di Jambi, Api Berhasil Dipadamkan – Diduga Akibat Korsleting Listrik