Home / Bungo / Sosial

Senin, 13 Mei 2024 - 09:33 WIB

Silaturahmi ke Pondok Pesantren, Kapolres dan Dandim Bute Santuni Santri Ponpes Babul Mu’Arrif

Bungotv.co, Bungo – Kapolres Bungo Akbp. Singgih Hermawan,S.I.K.,M.A.P bersama dandim 0416, BUTE berkunjung ke pondok pesantren Babul Mu’Arrif yang berlokasi di dusun timbolasi kecamatan Bathin III Ulu kabupaten Bungo, pada jumat 10 mei 2024.

Kedatangan kapolres dan Dandim itu dalam rangka bersilaturahmi sekaligus mengatasi permasalahan yang ada dalam hal ini dampak yang diperoleh dari kegiatan peti di wilayah kecamatan Bathin III Ulu.

Baco Jugo :   Pemkab Bungo bersama Loka POM Kabupaten Bungo Gelar Forum Konsultasi Publik Standar Pelayanan dan Penandatanganan Nota Kesepakatan bersama.

Selain bersilaturahmi, dan peduli terhadap sesama, kapolres Bungo dan Dandim 0416, Bute menyelenggarakan kegiatan bakti sosial dengan pemberian bantuan berupa paket sembako dan juga pemberian santunan kepada santri yang ada di pondok pesantren Babul Mu’Arrif.

Kegiatan bakti sosial yang dilakukan oleh keluarga besar polres Bungo dan Kodim 0416 BUTE, dimaksudkan dapat membantu santri dan santriwan di pondok pesantren ini sangat membutuhkan air bersih baik mandi maupun mencuci pakaian, yang mana pondok pesantren terdampak air keruh dari kegiatan peti.

Baco Jugo :   Sdn 127 Sungai Arang Meriahkan Pawai Pembangunan Tingkat Kecamatan

Dalam sambutannya, komandan Kodim 0416 Bute Letkol Inf. Arief Widyanto,Se.,M.HAN mengatakan. Semoga bantuan yang diberikan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat dan dapat meringankan beban perekonomian masyarakat yang membutuhkan, sekaligus sebagai sarana meningkatkan silaturahmi dan kedekatan tni dan polri dengan rakyat.

Share :

Baca Juga

Bungo

TMMD ke-123 Kodim 0416/Bute, Danrem 042/Gapu Pimpin Langsung Upacara Penutupan TMMD ke-123 di Kabupaten Tebo

Bungo

TMMD Ke-123 Tahun 2025, Tim Wasev TMMD Tinjau Program TMMD Kodim 0416/Bute

Muaro Jambi

Bencana Banjir, Ketua TP PKK Berikan Paket Bantuan Sembako kepada Warga

Bungo

Launching Varian Baru Agya dan Buka Puasa Bersama, Agung Toyota Hadirkan New Agya Stylix 2025

Bungo

Penyaluran Zakat ke Mustahik, Baznas Bungo Salurkan Zakat Konsumtif 7.082 Kupon dan 6.800 Paket Sembako

Bungo

Pencarian Hari Kedua, Timsar Gabungan Belum Menemukan Korban Tenggelam Terbawa Arus di Dusun Sungai Telang

Bungo

Mike Purba mengaku menggadaikan mobil rental senilai 20 juta rupiah di wilayah Tebo

Bungo

Jalinsum Terhubung Kembali, Hari Pertama Sistem Buka Tutup Jembatan Bailey