Home / Batanghari / Sosial

Kamis, 20 Juli 2023 - 08:43 WIB

Bupati Fadhil Arief Apresiasi Pelestarian Budaya Warga Sridadi

Bupati Fadhil Arief Apresiasi Pelestarian Budaya Warga Sridadi

Bupati Fadhil Arief Apresiasi Pelestarian Budaya Warga Sridadi

Bungotv.co, Batanghari – Dalam rangka memeriahkan tahun baru islam 1 muharam 1445 hijriyah, ribuan masyarakat kabupaten Batanghari pada rabu pagi 19 juli 2023 memadati lapangan sepak bola kelurahan Sridadi kecamatan Muara Bulian   untuk menyaksikan festival grebeg suro.

Bupati Batanghari Muhammad Fadhil Ariief menghadiri sekaligus membuka secara resmi festival grebeg suro tersebut yang ditandai dengan pemukulan gong dan pemotongan tumpeng di panggung utama festival. selain itu juga turut dihadiri langsung oleh wakil gubernur jambi Abdullah Sani,  unsur forkopimda, serta tamu undangan lainnya.

Baco Jugo :   Petani Baru Melakukan Musim Tanam

Bupati Batanghari Muhammad Fadhil Ariief sangat mengapresiasi festival grebeg suro yang merupakan kekayaan budaya adat jawa yang hadir ditengah masyarakat,  sebagai ajang mempererat silaturahmi bersama di bumi serentak bak regam,  serta sebagai ucapan rasa syukur warga ditahun baru hijriyah ini untuk saling berbagi dan menjadikan pemersatu antara sesama.

Baco Jugo :   Berantas Illegal Drilling, Petugas Amankan Seorang Pelanggar Minyak

Untuk diketahui, festival grebeg suro yang diselenggarakan warga kelurahan sridari kecamatan Muara Bulian   untuk yang ke lima kalinya memeriahkan tahun baru islam 1 muharam 1445 hijriyah,  disuguhkan dengan makan bersama sebagai wujud rasa syukur kepada allah swt yang telah banyak menganugerahi rezekinya kepada warga.

Share :

Baca Juga

Muaro Jambi

Jalan Rusak dan Berlubang, Warga Keluhkan Kondisi Jalan yang Tak Tersentuh Pembangunan

Muaro Jambi

Perusahaan Blokir Jalan, Setelah Mediasi Perusahaan Akhirnya Buka Portal

Batanghari

Berantas Narkotika, Polisi Berhasil Ungkap 8 Kasus Narkoba dengan 14 Tersangka

Batanghari

Usia Pensiun ASN, 192 ASN di Batanghari Memasuki Batas Usia Pensiun

Sosial

Memanfaatkan Sampah Menjadi Pupuk Organik di TPS3R Desa Sumur Anyir

Jambi

Pengurusakan Rumah Pribadi Gubernur, Seorang Pria Diduga ODGJ Pecahkan Kaca Rumah Pribadi Gubernur Jambi

Batanghari

Kartu Identitas Anak, 34.122 Anak di Batanghari Belum Memiliki KIA

Batanghari

Alokasi Dana Desa, 20 Persen Dana Desa Wajib Digunakan Untuk Ketahanan Pangan