Home / Kota Jambi / Sosial

Jumat, 1 September 2023 - 11:15 WIB

Indeks Perkembangan Harga Jambi Naik, Tertinggi 8 Nasional

Bungotv.co, Jambi – Tidak stabilnya harga sejumlah komoditas pangan mengerek indeks perkembangan harga atau IPH di provinsi Jambi mengalami kenaikan. pada minggu ketiga Agustus 2023, IPH provinsi Jambi naik hingga 1,87 persen. sehingga menduduki posisi nomor 8 dengan IPH tertinggi se-Indonesia. data ini dipaparkan saat rapat koordinasi pengendalian inflasi mingguan bersama menteri dalam negeri, Tito Carnavian secara virtual.

Baco Jugo :   Pembangunan Sirkuit Terkendala Rekomendasi Imi

 

Sementara itu, sekretaris daerah, Sudirman mengakui memang ada sedikit kenaikan pada IPH, namun kenaikan tersebut masih dinilai baik, mengingat ada daerah yang lebih tinggi.

Baco Jugo :   Pj. Bupati Dampingi Gubernur Launching Gerakan Bagi Bendera Merah Putih

 

Adapun komoditi yang terpengaruh IPH di antaranya cabai merah, cabai rawit, beras dan jagung. kemudian terkait pasokan pangan dipastikan aman, seperti beras tersedia 1,1 juta ton secara nasional, dan cukup untuk 1 tahun ke depan, begitupun dengan komoditi lainnya.

Share :

Baca Juga

Bencana

Masalah Banjir, Masyarakat Dihimbau Waspadai Bahaya Kelistrikan Saat Banjir

Kota Jambi

Ketua DPRD Kemas Faried Tegaskan Komitmen Dukung Program Prioritas Pemkot Jambi di Musrenbang RKPD 2026

Kota Jambi

Kenal Pamit, Bupati Sarolangun Hurmin Hadiri Pisah Sambut Kapolda Jambi

Kota Jambi

Persiapan Menyambut Idul Fitri, Bupati Sarolangun Hurmin Hadiri Rakor Lintas Sektoral

Kota Jambi

Evakuasi Bocah Tenggelam, Bocah 10 Tahun Tenggelam Berhasil Ditemukan

Muaro Jambi

Bencana Banjir, Ketua TP PKK Berikan Paket Bantuan Sembako kepada Warga

Kota Jambi

Jelang Idul Fitri, Stok Pangan Dipastikan Aman Empat Bulan ke Depan

Kota Jambi

Pasokan Listrik Jambi, Dipastikan Aman Selama Idul Fitri