Home / Tanjung Jabung Barat

Kamis, 27 Juli 2023 - 09:21 WIB

Dishub Tanjabbarat Sebut Ada Kerusakan Alat Saat Ini Proses Perbaikan

Bungotv.co, Kuala Tungkal – Biasanya Simpang 4 Jalan Patunas Di Kota Kuala Tungkal Traffic Light Atau Lampu Merah Selalu Hidup Dengan Normal, Sebab Di Simpang 4 Patunas Tersebut Merupakan Kawasan Padat Kendaraan Melintas. Baik Roda Dua Maupun Roda Empat. Namun Sejak Hampir Sepekan Tak Kunjung Hidup Traffic Light Atau Lampu Merah, Tak Khayal Ini Menjadi Keluhan Bagi Warga Sekitar, Terkait Hal Ini Ditanggapi Langsung Oleh Kepala Dinas Perhubungan Tanjabbarat Syamsul Juhari, Menurut Nya Ini Bukan Unsur Kesengajaan, Akan Tetapi Memang Rusak, Sebab Sebelum Nya Menurut Penuturan Warga Sekitar Sempat Timbul Ledakan, Sehingga Membuat Alat Traffic Light Rusak. Karena Hampir 10 Hari Lebih Traffic Light Atau Lampu Merah Tidak Berfungsi. Namun Bukan Berarti Dibiarkan Saja Akan Tetapi Pada Senin Lalu Alat Yang Rusak Sudah Dikirim Ke Jambi. Hingga Saat Ini Masih Dalam Proses Perbaikan.

Baco Jugo :   Kejari Tanjabbar Terima Pengembalian Uang Rp 2,5 Miliar

Lebih Lanjut Syamsul Menambahkan Traffic Light Atau Lampu Merah Di Simpang 4 Jalan Patunas Tersebut, Sangat Berfungsi Sebab Jalan Tersebut Merupakan Jalan Kawasan Padat Dilewati Masyarakat, Sehingga Traffic Light Atau Lampu Merah Sangat Diharapkan, Dan Juga Sebagai Upaya Dalam Tertib Berlalulintas.

Share :

Baca Juga

Bencana

Bencana Alam, Empat Kecamatan Terdampak Bencana Banjir Sepanjang Tahun 2024

Tanjung Jabung Barat

Pastikan Harga Sesuai HET Serta Takaran, Diskoperindag Bersama Polres Lakukan Sidak ke Distributor dan Swalayan

Tanjung Jabung Barat

Genangan Air di Dalam Kota Kerap Terjadi, Bupati Himbau Warga Lebih Peduli Lingkungan

Tanjung Jabung Barat

Hari ke-11 Ramadhan, Aktivitas Pelabuhan Penyebrangan Roro Kuala Tungkal Cenderung Masih Sepi

Kesehatan

Pencegahan Stunting, 109 Anak di 6 Kecamatan Terima Bantuan PMT Pemulihan

Sosial

Jelang Ramadhan, Satlantas Polres Tanjabbarat Imbau Pengendara Berlalu Lintas dengan Baik

Pemerintahan

Peringati HPN ke-79, Polres Potong Tumpeng Bersama Insan Pers Tanjab Barat

Ekonomi

Cuaca Ekstrem, Hasil Tangkapan Nelayan Berkurang