Home / Batanghari

Jumat, 24 Januari 2025 - 17:42 WIB

Antisipasi Kelangkaan Gas, Pemkab Batanghari Akan Panggil Semua Agen Gas LPG

Bungotv.co, Batanghari – Menjelang bulan suci Ramadan, Pemerintah Kabupaten Batanghari akan memanggil semua agen gas elpiji guna memastikan dan meminimalisir terjadinya kelangkaan gas pada bulan suci Ramadan mendatang.

Kepala Bidang Perdagangan Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM Kabupaten Batanghari, Edi Sabara, mengatakan bahwa pihaknya akan berupaya memastikan agar kelangkaan gas elpiji, khususnya ukuran 3 kilogram, tidak terjadi pada bulan Ramadan mendatang. Pada tahun 2024 lalu, Kabupaten Batanghari mendapatkan realisasi kuota gas sebanyak 9 ribu metrik ton dari pengajuan sebanyak 15 metrik ton.

Baco Jugo :   Dampak Aktivitas Ekonomi: Volume Sampah Alami Peningkatan Mencapai 31 Ton per Hari

Sementara itu, Edi Sabara juga menyampaikan bahwa pada tahun 2025 ini pihaknya kembali mengajukan kenaikan kuota gas sebanyak 12 metrik ton, dan saat ini masih menunggu jawaban dari pihak Pertamina.

Baco Jugo :   Pesta Rakyat, Wali Band Meriahkan Puncak Perayaan HUT Batanghari ke-76

Penulis : Agustian, Bungotv.

Share :

Baca Juga

Batanghari

Kabar Penghentian Bansos Beras, Belum Terima Instruksi Resmi Soal Penghentian Bansos Beras

Batanghari

Catatan Kasus Laka Lantas, Satlantas Temukan 16 Kejadian di Januari 2025

Batanghari

Penataan Gas LPG 3 kg, Pemkab Batanghari Sebut Wacana Tersebut Sudah Berjalan

Batanghari

Berantas Narkotika, Lagi Asik Pesta Narkoba, 5 Orang Diringkus BNNK Batanghari

Batanghari

Polres Batanghari Gelar PTDH Anggota Karena Melanggar Kode Etik

Batanghari

28 Kasus DBD di Batanghari pada Januari 2025, Terjadi Penurunan

Batanghari

Laka Lantas, Sebuah Truk Menghantam Pembatas Jalan di Muara Bulian

Batanghari

Evakuasi Cincin Tersangkut, Petugas Damkarmat Evakuasi Cincin Tersangkut di Alat Vital