Home / Batanghari / Wisata

Sabtu, 28 Desember 2024 - 18:50 WIB

Musim Buah Durian, Masyarakat Berburu Buah Durian di Alun-Alun Batanghari

Bungotv.co, Batanghari – Sudah dua minggu terakhir, kawasan Alun-Alun Kota Muara Bulian dipenuhi aroma buah durian yang kuat. Setiap sore hingga malam, para pedagang durian tampak menjajakan raja buah ini yang berasal dari beberapa desa di Kabupaten Batanghari. Masyarakat Batanghari menilai bahwa durian dari berbagai desa di Batanghari memiliki cita rasa yang berbeda-beda.

Baco Jugo :   Pilkada Serentak 2024: KPU Batanghari Belum Terima Berkas Pendaftaran dari Bapaslon

Masyarakat juga memanfaatkan kawasan alun-alun sebagai tempat yang nyaman untuk menikmati buah durian bersama kerabat atau keluarga. Diketahui bahwa musim durian di Kabupaten Batanghari terjadi dua kali dalam setahun, yakni pada bulan Juni dan Desember.

Baco Jugo :   Rekrutmen CPNS Batanghari 2024 Segera Dibuka: Persiapkan Diri!

Penulis : Agustian, Bungotv.

Share :

Baca Juga

Batanghari

Pasca Dilanda Banjir, Warga Kelurahan Pasar Baru Mulai Bersihkan Rumah

Batanghari

Tunjangan Hari Raya, Perusahaan Wajib Bayar THR Pekerja Secara Penuh

Batanghari

Mudik Lebaran 2025, Pembatasan Angkutan Barang Berlaku 24 Maret sampai 8 April 2025

Batanghari

Kondisi Tinggi Muka Air Sungai Batanghari, Debit Air Sungai Alami Penyusutan dalam Empat Hari Terakhir

Batanghari

Gerakan Pangan Murah, Tiga Ton Beras SPHP Disediakan pada GPM

Batanghari

Bencana Banjir, Sekolah Terdampak Banjir Diberlakukan Pembelajaran Daring

Batanghari

Akibat Bencana Banjir, Petugas Disdamkarmat Berhasil Evakuasi 3 Ekor Ular

Batanghari

Berburu Takjil, Kue Padamaran Paling Banyak Diminati Masyarakat