Home / Jambi / Kota Jambi

Rabu, 5 Juli 2023 - 08:22 WIB

Sekda Sudirman: Wadah Berkreativitas Yang Luas Bagi Siswa

Bungotv.co, Jambi – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jambi Sudirman Buka Fls2n-Pdbk 2023. Sekda Sudirman Mengemukakan Melalui Festival Fls2n-Pdbk Para Siswa Mendapatkan Wadah Berkreativitas Yang Luas Selain Itu Ajang Kompetisi Ini Juga Menjadi Ruang Aktualisasi Diri Bagi Para Anak Didik.

Hal Demikian Dikemukakan Sekda Saat Membuka Festival Dan Lomba Seni Siswa Nasional Peserta Didik Berkebutuhan Khusus (Fls2n-Pdbk) Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2023 Bertempat Di Hotel Abadi Grand Jambi Senin Malam Kemarin.

Baco Jugo :   Wagub Sani Harap Adi Terus Eksis Dan Bersinergi Membangun Jambi

Pemerintah Provinsi Jambi Sangat Mengapresiasi Atas Terselenggaranya Kegiatan Festival Lomba Seni Nasional Peserta Didik Berkebutuhan Khusus Tingkat Provinsi Jambi Tahun 2023 Ini.

Sekda Provinsi Jambi Sudirman Menyampaikan Melaksanakan Tidak Hanya Sekedar Menjadi Seremonial Saja Namun Harus Mampu Membawa Dampak Nyata Dalam Perubahan Kearah Yang Lebih Baik Lagi Dan Setiap Tahunnya Harus Ditingkatkan Lebih Baik Lagi Sebagaimana Tujuan Bersama Dalam Mencerdaskan Anak Bangsa.

Baco Jugo :   Ditinggal Petri dan Budidaya, PT. Siginjai Sakti Dibidik Kejari

Sementara Itu Kadisdik Provinsi Jambi Syamsurizal Juga Berpesan Kepada Peserta Pdbk Agar Mengikuti Festival Dengan Sebaik-Baiknya Gembira Jangan Lupa Bahagia Sebagai Ruang Berprestasi Sekaligus Kesempatan Untuk Mengenal Dan Menjalin Persaudaraan Dengan Teman-Teman Dari Daerah Lain.

 

Share :

Baca Juga

Kota Jambi

Retribusi Parkir: Pemkot Jambi Terapkan Pembayaran Parkir Berbasis Elektronik

Jambi

Hari Perhubungan Nasional: Gubernur Al Haris Menyatakan Pengaturan Transportasi Batubara Menjadi PR Pemerintah

Jambi

Pelantikan DPW IMWM, Gubernur Al Haris Ucapkan Selamat kepada Pengurus Baru

Hukum

Puluhan Truk Batubara yang Melanggar Aturan Diamankan Polresta Jambi

Jambi

Polda Jambi Amankan 5 Pelaku Ilegal Drilling di Lokasi Operasi

Hukum

Korupsi Dana KPU Tanjabtim, PK Mantan Ketua KPU Tanjabtim Ditolak MA

Bencana

Kebakaran Hutan dan Lahan, Karhutla di Jambi Semakin Meluas Capai 947,17 Hektar

Kota Jambi

Ketua DPRD Kota Jambi 2024-2029, Kemas Faried Alfarelly Ditunjuk DPP Golkar sebagai Ketua