Bungotv.co, Muara Bungo – Banyak Cara Dilakukan Untuk Memeriahkan Hari Ulang Tahun Republik Indoensia Ke-78 Tahun 2023, Salah Satunya Sperti Yang Di Ikuti Oleh Siswa-Siswi Sdn.90 Talang Pantai , Yaitu Dengan Mengikuti Pawai Pembangunan Tingkat Kecamatan.
Pawai Yang Digelar Upacara Hut Ri Ini Bertempat Di Lapangan Kantor Camat Bungo Dani , Kamis 17 Agustus 2023.
Pawai Hut Ri Ini Di Ikuti Semua Jenjang Pendidikan Yang Berada Di Tingkat Kecamatan Bungo Dani Kabupaten Bungo, Dari Mulai Sd, Mi Sampai Tingkat Sma, Ma .
Dibawah Asuhan Ibu Sri Deliana,S.Pd , Selaku Kepala Sekolah , Peserta Terlihat Semangat Memainkan Alat Musik Yang Diturunkan Pada Barisan Drum Band, Dan Di Ikuti Dengan Barisan Majelis Guru Dan Wali Murid. Tahun Ini , Sd Negeri 90 Talang Pantai Ikut Ambil Bagian Dengan Menurunkan 100 Peserta Terbaik.
Menurut Kepala Sekolah Sri Deliana,S.Pd , Kegiatan Ini Merupakan Kegiatan Rutin Setiap Tahun Yang Di Ikuti Oleh Siswa-Siswi Sdn.90 Talang Pantai, Kegiatan Ini Juga Merupakan Kegiatan Positif Yang Dilakukan Oleh Anak-Anak Bangsa Dengan Semangat Nasionalisme .
Ditambahkan Sri Deliana,S.Pd , Dirinya Mengaku Bangga Sdn 90 Talang Pantai Bisa Tampil Dan Ikut Serta Di Ajang Perlombaan , Meskipun Nantinya Tidak Menjadi Pemenang , Namun Setidaknya Sudah Ikut Memeriahkan Hut Ri Pada Tahun Ini .