Home / Bungo

Kamis, 17 Agustus 2023 - 10:10 WIB

Bupati Bungo Cek Kantor Upt Pasar Untuk Toko Tpid

Bungotv.co, Muara Bungo – Selasa 15 Agustus 2023 , Bupati Bungo H Mashuri Sp Me Bersama Dinas Terkait Melakukan Pengecekan Kantor Upt Pasar Yang Berada Di Kawasan Pasar Bungur Muara Bungo . Kantor Upt Pasar Ini Nantinya Akan Dijadikan Toko Tpid .

Dimana Tujuan Toko Tpid Ini Didirikan Sebagai Tempat Operasi Pasar Mura Dalam Rangka Menstabilkan Harga . Dirinya Menegaskan Bahwa Tempat Ini Nanti Akan Diperbaiki, Dan Dijadikan Toko Tpid Sehingga Bisa Setiap Hari Masyarakat Terlayani.

Baco Jugo :   Pengukuhan dan Pelantikan Ketua TP PKK Dusun: H. Mashuri Sebut PKK Ujung Tombak Pembangunan Keluarga

Usai Mengecek Kantor Upt Pasar, Bupati Selanjutnya Berkunjung Ke Pasar Bungur Muara Bungo , Memantau Langsung Perkembangan Harga Sembako Dalam Rangka Pengendalian Inflasi.

Baco Jugo :   Secara Resmi Di Buka Ketua Tp Pkk Kabupaten Bungo

Diungkapkan Bupati H Mashuri Hasil Pemantauan Langsung Terhadap Perkembangan Harga Komoditi Di Pasar Bungur Tersebut, Harga Masih Terbilang Normal , Hanya Saja Ada Kenaikan Terhadap Harga Cabai . Namun Jika Harga Melonjak Tajam , Maka Operasi Pasar Murah Akan Dilakukan .

Share :

Baca Juga

Bungo

LKPJ Bupati Tahun 2024, Bupati Bungo Sampaikan Jawaban Pemerintah atas Pandangan Umum Fraksi

Bungo

LKPJ Bupati Tahun 2024, DPRD Bungo Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban Pemerintah

Bungo

Rapat Pleno Terbuka KPU: Dedy – Dayat Ditetapkan Sebagai Paslon Terpilih Pilkada Bungo

Bungo

Pemdus Tebat Salurkan BLT Kepada 23 Penerima

Bungo

Perbaikan Jalan Nasional: Jalur Sumbar–Jambi Mulai Ditimbun, Akses Masih Buka-Tutup

Bencana

Lapak Tambal Ban Milik Warga Jujuhan Ludes Terbakar

Bungo

RSUD Rantau Ikil Belum Terakreditasi, Pernah Tidak Miliki Pasien Selama Sebulan

Bungo

LKPJ Bupati 2024, DPRD Bungo Gelar Rapat Paripurna Pandangan Umum Fraksi