Memilih pasangan yang tepat, sebaiknya pasangan hidup mempunyai keyakinan yang sama. Jika berbeda, cenderung akan membawa dampak kurang baik bagi kehidupan nantinya.
Kemudian dihindari perbedaan status sosial yang jomplang, staus sosial yang jomplang akan timbul masalah dalam penyesuaian.
Selanjutnya pintar berkominikasi. Dalam usaha mendapatkan pasangan hidup yang tepat pilihlah seseorang yang punya kecerdasan dalam berkomunikasi.
Selanjutnya sama-sama memiliki akhlak yang baik. Ketika salah satu ada yang mempunyai akhlak yang buruk, pasti akan berimbas buruk juga bagi pasangannya.
Cobalah Memilih Pasangan Tip di Bawah ini yang dirangkum dari berbagai sumber.
TIPS Memilih Pasangan
- Cintai diri sendiri sebelum mencintai orang lain.
- Amati sikap dan perilaku si dia.
- Perhatikan hubungannya dengan keluarga.
- Punya prinsip yang sama.
- Ketahui rencana hidupnya. …
- Lihat cara dia menghadapi masalah. …
- Dengarkan kata hatimu.
- Beragama Islam.
- Taat Beragama (Sholeh)
- Menjauhi Kemaksiatan.
- Mampu Memberi Nafkah.
Pelajari dan Lakukan Ini
1. Kenali Diri Sendiri Lebih Dalam
2. Usahakan Seiman
3. Dapatkan Pasangan yang Bertolak Belakang
4. Selalu Merasa Nyaman Bersamanya
5. Status Sosial Setara
6. Cerdas dalam Berkomunikasi
7. Akhlak yang Baik
Itulah yang bisa menjadi bahan pertimbangan sebelum memutuskan menikah. Tentunya pembaca juga harus meneliti latar belakangnya terlebih dahulu, di mana dia tinggal, silsilah keluarganya bagaimana, dan lain-lain.
Hal yang juga perlu dilakukan mengenal karakter calon pasangan beserta keluarganya dengan baik. Karena terkadang, banyak kejadian, di mana calon pasangan sering menutupi keadaan dan karakter keluarganya. Dan peran keluarga itu akan sangat berpengaruh pada saat membina rumah tangga nanti.
orang yang mengalami kesulitan mencari psangan nggak perlu bekecil hati. Kalau mau berusaha lebih keras, kesempatan untuk menemukan pasangan yang tepat atau cinta sejati masih selalu ada.
Sumber : Kenali.co.id