Home / Sarolangun / Sosial

Jumat, 28 Juli 2023 - 09:29 WIB

Pj Bupati Bachril Bakri Bersama Phl Tanami Pohon Di Aur Gading

Bungotv.co, Sarolangun – Penjabat bupati Sarolangun Dr Ir Bachril Bakri, M.app, sc, melakukan penanaman pohon bersama Pekerja Harian Lepas (PHL) dalam rangka memperingati hari lingkungan hidup sedunia. (jumat pagi 21 juli 2023)

Penanaman pohon tersebut berlokasi di kelurahan Aur Gading, kecamatan Sarolangun, tepatnya di jalan lintas kantor lurah aur gading-glora sport center Sarolangun.

Tampak hadir juga dalam kegiatan tersebut kadis Ihd Sarolangun kurniawan, st, kadis sosial Sarolangun Helmi, Sh, Mh, kasat pol PP Sarolangun Drs Muhammad Idrus, kepala DP3A Sarolangun Dr Irwan Mizwar, dirut perumda TSB Sarolangun Sargawi, camat Sarolangun bustra Desman, SE, MM, para lurah dan ratusan PHL Sarolangun.

Baco Jugo :   Pj Bupati Bachril Bakri Sorot Pelayanan Pasien Sakit Jiwa Dan Syaraf

Penjabat bupati Sarolangun Bachril Bakri mengatakan kegiatan ini merupakan bentuk inovasi positif dari pemerintah Sarolangun yang sekaligus merupakan lanjutan dari peringatan hari lingkungan hidup sedunia pada 5 juni lalu.

Dalam kegiatan itu, pj bupati Bachril Bakri mengawali kegiatan dengan melakukan penanaman pohon trembesi di lokasi yang sebelumnya menjadi tempat pembuangan sampah liar.

Baco Jugo :   Pj Bupati Bachyuni Deliansyah Jadi Narasumber Seminar Akademik

Dalam peringatan hari lingkungan sedunia, kabupaten sarolangun melakukan penghijauan dengan menanam kurang lebih 1000 pohon trembesi.

Bachril bakri juga menjelaskan penanaman pohon ini pun berkontribusi langsung bersama dinas lingkungan hidup Sarolangun, maka dari itu ia menghimbau kepada masyarakat agar mengurangi penggunaan plastik dengan bahan yang bisa di daur ulang agar mengurangi pencemaran lingkungan

Share :

Baca Juga

Hukum

Polres Sarolangun Kejar 4 Bandar Narkoba, Jaksa: Segera Ditangkap

Bungo

Grand Opening Venus Sambal Bakar Manjakan Lidah Pecinta Kuliner

Batanghari

Pantauan Debit Air Sungai, Air Sungai Batanghari Terus Meningkat

Jambi

Kepatuhan Pelayanan Publik, Gubernur Al-Haris Tegaskan Pentingnya Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik

Hukum

Stop Intimidasi Wartawan, Kadis Koperindag Tanjabbar Intimidasi Wartawan Tribun Jambi

Muaro Jambi

Pasca Pilkada, Masyarakat Berharap Pemimpin Harus Tepati Janji Kampanye

Pemerintahan

Kunjungan ke Desa Suka Jadi, PJ Bupati Bahri Serahkan Bantuan Pakaian Seragam Sekolah Bagi Anak SAD

Bencana

Distribusi Air ke Pelanggan Terhambat, Akibat Ponton dan Pompa Intake Pdam Tenggelam