Home / Merangin / Nusantara / Pendidikan

Rabu, 26 Juli 2023 - 11:08 WIB

Bupati H. Mashuri Lepas Dua Putri Merangin Mengikuti Jambore

Bungotv.co, Merangin – Bertempat di ruang kerja Bupati Merangin, H Mashuri melepas dua orang Putri Merangin yang merupakan penggalang pramuka Merangin terbaik, yang terpilih untuk mengikuti jambore dunia ke dua lima di SEA MAN GEUM Korea Selatan.

Acara yang berlangsung cukup Khidmad ini selain di hadiri oleh ketua Kwarcab Merangin serta anggota mabi Merangin, juga terlihat hadir para orang tua putri putri dari perwakilan Merangin ini.

Baco Jugo :   Bupati Bungo H.Mashuri.S.P.M.E menghadiri acara syukuran perayaan HUT ke-23

Adapun dua utusan Merangin ini adalah Atayah Calista Putri yang merupakan siswi smp negeri 4 Merangin dan yang satu lagi adalah Vina Auliq Anggraini yang belajar di smp negeri 23 Tabir Selatan.

Bupati Merangin H Mashuri merasa sangat bangga dengan dua orang penggalang pramuka utusan Merangin, karena dalam jambore dunia ke dua lima ini, Merangin adalah satu satunya kabupaten di provinsi Jambi yang mendapat dua orang utusan.

Baco Jugo :   Warga Tanjung Rejo Geger, Seorang Pria Ditemukan Tergeletak Dijalan

Selain merasa berbangga namun bupati Merangin juga menitip pesan kepada dua orang utusan Merangin ini untuk bisa mempromosikan kabupaten Merangin di ajang pertemuan para pandu sedunia.

Share :

Baca Juga

Merangin

TMMD ke-122, PJ Bupati Merangin Buka TMMD di Desa Bedeng Rejo

Merangin

Prihatin Soal Saluran Drainase, PJ Bupati Jangcik Mohza Bersihkan Saluran Air Pasar Bawah Kota Bangko

Jambi

Dumisake Pendidikan, Gubernur Al Haris Serahkan 376 Bantuan Beasiswa Dumisake

Merangin

Bakti Sosial HUT TNI ke-79, Anggota Kodim 0420 Sarko Laksanakan Gotong Royong

Merangin

PJ Bupati Merangin, Penyambutan Pj BUPATI Jangcik Mohza di Rumah Dinas

Hukum

Polisi Gadungan, Peras Warga, Polisi Gadungan Akhirnya Ditangkap

Hukum

Residivis Curanmor Ditangkap: Polisi Amankan 9 Unit Motor

kriminal

Curanmor Terekam CCTV: Pelaku Mengancam Dengan Senpi