Home / Jambi

Selasa, 27 Juni 2023 - 08:56 WIB

Wawako Jambi Buka Gerakan Pangan Murah

Bungotv.co, jambi – Wakil Walikota Jambi Maulana Membuka Lauching Gerakan Pangan Murah 2023 Secara Serentak Seluruh Indonesia Di Pelataran Jalan Kota Baru Tugu Keris Singinjai Pada Senin Pagi Tadi.

Turut Hadir Perwakilan Bumn Dan Para Opd Terkait Lingkup Kota Jambi.

Baco Jugo :   Pemrov Jambi Raih Penghargaan, Gubernur Al Haris Terima Penghargaan Dari Densus 88

Dalam Pantauan Lapangan Masyarakat Kota Jambi Antusias Menghampiri Stand-Stand Sembako Murah Dan Pangan Lainnya.

Wakil Walikota Jambi Maulana Mengatakan Dalam Acara Gerakan Pangan Serentak Seluruh Indonesia Masyarakat Bisa Berbelanja Murah Dan Bisa Untuk Persiapan Jelang Idul Adha Nanti.

Baco Jugo :   Parade Kapal Hias Meriahkan Festival Batanghari 2024 Meski Diguyur Hujan

Bahwa Diketahui Pemerintah Secara Masif Menggelar Gpm Serentak Di Indonesia Dengan Tujuan Untuk Mengitervensi Harga -Harga  Pangan Yang Serba Naik.

Maulana Berharap Harga-Harga Pangan Bisa Turun Kembali Dan Kami Pemerintah Akan Mengupayakan Hal Itu Sekaligus Untuk Menekan Angka Inflasi .

Share :

Baca Juga

Jambi

Launching Pembangunan RS Adhyaksa, Gubernur Jambi Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan RSA

Jambi

Launching MBG Provinsi Jambi, Gubernur Jambi Al Haris Tinjau Pelaksanaan MBG di Sekolah

Jambi

Pengurusakan Rumah Pribadi Gubernur, Seorang Pria Diduga ODGJ Pecahkan Kaca Rumah Pribadi Gubernur Jambi

Jambi

Makan Bergizi Gratis, Kota Jambi dan Muaro Jambi Jadi Titik Lokasi Peluncuran MBG 17 Februari 2025

Jambi

Dana Transfer Daerah Provinsi Jambi Rp. 95,5 Miliar Ditiadakan

Jambi

Musda PPAD, Sekda Sudirman Hadiri Musda PPAD Provinsi Jambi 2025

Hukum

Penyegelan Club Malam: Tak Punya Izin Operasional, Satpol PP Kota Jambi Segel Helen’s Play Mart

Jambi

Pelantikan Anggota FPK, Wagub Sani Lantik Anggota Forum Pembaruan Kebangsaan