Home / Bungo

Kamis, 22 Juni 2023 - 13:38 WIB

Resmi Di Tutup Mtq Ke 51, Wabup Ucapkan Selamat Pada Para Juara Mtq Kali In

Bungotv.co, Muara  bungo – Perhelatan Mushabaqoh Tilawahtil Qur’an (MTQ)  ke 51 tingkat kabupaten Bungo yang di selenggarakan 5 hari yang lalu  pada malam ini dengan resmi ditutup oleh wakil bupati bungo H Syafrudin Dwi Apriyanto s.pd ., m.m, yang di tandai dengan penurunan bendera oleh paskibraka kecamatan Tanah Tumbuh, pada acara puncak malam ini terlihat  pula antusias masyarakat memadati lokasi arena untuk menyaksikan penutupan MTQ ke 51 kali ini, dan perhelatan MTQ ke 52 akan di selenggarakan di kecamatan Pelepat Ilir dengan penyerahan simbolis bendera  MTQ dari wakil bupati bungo kepada camat Pelepat Ilir. (selasa 20  juni 2023)

Baco Jugo :   Bupati Bungo Ikuti Daring Serentak Gerakan Pangan Murah

Selain wakil bupati bungo berserta istri, kepala Kemenag , juga hadir para OPD, Kabag, Oolsek , Danramil, anggota DPRD serta camat se kabupaten bungo , dan datuk rio.

Dalam kesempatan yang berbahagia ini wakil bupati bungo menyampaikan hari ini kita telah selesai melaksanakan penutupan MTQ ke 51 dengan sukses dan lancar, kami atas nama pemerintah mengucapkan terimakasih kepada segenap panitia atas terselenggarakan nya MTQ kali ini, dan kami juga mengucapkan apresiasi pada masyarakat atusiasnya malam hari ini menyaksiakan penutupan MTQ ke 51, ini bentuk dukungan masyarakat terhadap kecintaan kita pada al qur’an, dan kami ucapkan selamat kepada para juara dan nanti nya kita akan segera memperisiapkan untuk MTQ tingkat provinsi jambi tuan rumah di kabupaten Sarolangun.

Baco Jugo :   PABPDSI Bungo Jadi Tuan Rumah Peningkatan Kapasitas Dan RAKERPROV 2023

 

Share :

Baca Juga

Bungo

Saldi Isra Tegaskan Mahkamah Lindungi Hak Pilih Pemilih yang Memenuhi Syarat

Bungo

Musrenbang Tingkat Kecamatan, Pemerintah Kecamatan Taseplin Sukses Gelar Musrenbang RKPD 2026

Bungo

Musrenbang RKPD 2026 Tingkat Kecamatan, Ketua DPRD Bungo Hadiri Musrenbang Kecamatan Rimbo Tengah

Bungo

Musrenbang Tingkat Kecamatan, Kecamatan Muko Muko Bathin VII Gelar Musrenbang RKPD 2026

Bungo

Musrenbang Tingkat Kecamatan, Pemerintah Kecamatan Rimbo Tengah Sukses Gelar Musrenbang RKPD 2026

Bungo

Polemik PDSS SNBP, Viral di Medsos, Kepala SMAN 1 Bungo ‘Memelas’ ke Kemendikti

Bungo

Operasi Keselamatan Siginjai Hari Kedua, Satlantas Polres Bungo Survei Jalan Rusak dan Titik Rawan Laka Lantas di Bungo

Bungo

Musrenbang Tingkat Kecamatan, Anggota DPRD Bungo Dapil 2 Hadiri Musrenbang Kecamatan Pelepat Ilir